Kecamatan Cikarang Pusat Dalam Angka 2021
Nomor Katalog : 1102001.3216022
Nomor Publikasi : 32160.2108
ISSN / ISBN : 2087-7129
Tanggal Rilis : 2021-09-24
Ukuran File : 3.47 MB
Abstraksi
Publikasi ini menyediakan data statistik yang lengkap, menyeluruh dan terintegrasi tentang karakteristik dan keadaan sosial ekonomi di tingkat kecamatan. Data yang dimuat bersumber dari hasil pendataan baik di kantor desa maupun kecamatan.